ORGANIC SUPPLY Lala & Frank Essential Oil Roller Ball
IDR 100.000
Produk ini saat ini terjual habis
- Description
- Ingredients
-
10ml
Lala & Frank diformulasikan untuk menjaga kebugaran tubuh dan mendukung kesehatan emosional anak. Aroma lavender yang menenangkan memberikan rasa cinta dan keamanan sementara frankincense yang earthy membantu mengendalikan perasaan takut, sedih dan bersalah. Menyegarkan, aroma lemon membantu mengangkat suasana hati, meredakan ketegangan emosional, dan mendorong perasaan bahagia dan tenang. Dilarutkan dengan minyak jojoba, Lala & Frank juga efektif untuk orang dewasa. Praktis dan efektif menjaga kebugaran dan kesehatan pada saat bepergian dan musim flu. Lala & Frank memang cocok jadi pilihan keluarga!
Aman digunakan oleh ibu menyusui dan anak di atas usia 1 tahun.
Cara Pakai:- Luncurkan aplikator rol ke area kulit atau tubuh yang bermasalah sesuai keinginan.
- Luncurkan aplikator rol ke titik nadi di pelipis, pergelangan tangan, leher & belakang telinga untuk mendapatkan manfaat aromaterapi.
-
Komposisi:
Simmondsia Chinensis Seed Oil, Tocopherol, Lavandula Angustifolia Oil, Citrus Limon oil, Boswelia Carterii Oil, Melaleuca Ericifolia Oil.


