Jarte Beauty merupakan brand lokal yang bermula sejak 2017. Memiliki filosofi “Everyone Deserves Beauty”, percaya bahwa setiap wanita cantik dengan caranya sendiri. Jarte Beauty menciptakan produk yang berkualitas dan inovatif dengan harga yang terjangkau.
Bening Bersinar adalah retailer resmi Jarte Beauty