REVIEW / Skin Dewi Bamboo Cleansing Oil
March 23 2020
·

March 23 2020
·
Cleansing Oil yang gentle namun tetap efektif, untuk segala jenis kulit. Ini adalah reformulasi dari Skin Dewi Tamanu Cleansing Oil. Sekarang salin nama jadi Bamboo, tetap efektif, lebih menyenangkan dan enak di kulit.
Mengandung bubuk bambu jadi bantu keefektifan proses Cleansing sambil angkat kulit mati - jangan dibayangkan ini kasar seperti scrub. Hampir nggak ada rasanya scrubbing, namun berguna banget untuk tambahan pengangkatan kotoran dan kulit mati.
Kocok merata sebelum diaplikasikan. Gunakan seperti biasanya protokoler #beningbersinardoublecleansing bagian Cleansing Oil.
Seperti biasanya, produk Skin Dewi pastinya!
Dapatkan produk ini di sini!
Baca lebih lanjut
Komentar
Jadilah yang pertama berkomentar.
✕